Lowongan Kerja PT Wijaya Karya (Persero) Tbk

Lowongan Kerja PT Wijaya Karya (Persero) Tbk - PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (WIKA) adalah salah satu perusahaan konstruksi di Indonesia. Dari hasil nasionalisasi perusahaan Belanda, Naamloze Vennotschap Technische Handel Maatschappij en Bouwbedijf Vis en Co atau NV Vis en Co, berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 2 Tahun 1960 dan Surat Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Tenaga Listrik (PUTL) No. 5 tanggal 11 Maret 1960, WIKA lahir dengan nama Perusahaan Negara Bangunan Widjaja Karja.

Lowongan Kerja PT Wijaya Karya (Persero) Tbk

POSISI : JURUSAN LAIN-LAIN

Deskripsi Pekerjaan
Menguasai aplikasi software komputer di bidangnya

Kualifikasi :
  • Pendidikan Minimal D4/S1 Semua Jurusan
  • Jenis kelamin diutamakan pria
  • Usia maksimal 28 tahun
  • IPK minimal 2.75 (PTN) dan 3.00 (PTS)
  • Riwayat Kesehatan Baik (berat badan seimbang)
  • Tidak buta warna (Partial/Total)
  • Mampu berbahasa Inggris secara lisan maupun tulisan
  • (TOEFL Berasal dari Lembaga Bersertifikasi dan Nilai setara TOEFL min. 500)
  • Bersedia di tempatkan diseluruh wilayah operasi kerja perusahaan

POSISI : CP MANAGEMENT TRAINEE SHE

Deskripsi Pekerjaan
Menguasai aplikasi software komputer di bidangnya

Kualifikasi :
  • Pendidikan Minimal D4 Teknik Sipil dan Tenik K3 (Tidak Termasuk Kesehatan Masyarakat)
  • Fresh Graduate
  • Jenis kelamin diutamakan pria
  • Memiliki minat yang kuat di bidang Safety, Health and Environment (SHE)
  • Usia maksimal 28 tahun
  • IP setiap Semester min 3.00
  • Tidak buta warna (Partial/Total)
  • Riwayat Kesehatan Baik
  • Memiliki Prestasi dibidang tertentu (akademis/ organisasi/ seni/ olah raga)
  • Mampu berbahasa Inggris secara lisan maupun tulisan
  • (Nilai setara TOEFL min. 500)
  • Mempunyai motivasi, energik, adaptif dan mampu bekerjasama dalam tim
  • Bersedia di tempatkan diseluruh wilayah operasi kerja perusahaan
  • Expired : 31 Maret 2018

POSISI : CP TEKNIK SIPIL

Deskripsi Pekerjaan
Menguasai aplikasi software komputer di bidangnya

Kualifikasi :
  • Pendidikan Minimal S1 Teknik Sipil
  • Jenis kelamin diutamakan pria
  • Usia maksimal 28 tahun
  • IPK minimal 2.75 (PTN) dan 3.00 (PTS)
  • Riwayat Kesehatan Baik (berat badan seimbang)
  • Tidak buta warna (Partial/Total)
  • Mampu berbahasa Inggris secara lisan maupun tulisan
  • (TOEFL Berasal dari Lembaga Bersertifikasi dan Nilai setara TOEFL min. 500)
  • Bersedia di tempatkan diseluruh wilayah operasi kerja perusahaan
  • Expired : 19 April 2018

POSISI : CP AKUNTANSI 

Deskripsi Pekerjaan
Menguasai aplikasi software komputer di bidangnya

Kualifikasi :
  • Pendidikan Minimal S1 Akuntansi
  • Jenis kelamin diutamakan pria
  • Usia maksimal 28 tahun
  • IPK minimal 2.75 (PTN) dan 3.00 (PTS)
  • Riwayat Kesehatan Baik (berat badan seimbang)
  • Tidak buta warna (Partial/Total)
  • Mampu berbahasa Inggris secara lisan maupun tulisan
  • (TOEFL Berasal dari Lembaga Bersertifikasi dan Nilai setara TOEFL min. 500)
  • Bersedia di tempatkan diseluruh wilayah operasi kerja perusahaan
  • Expired : 19 April 2018
Bagi anda yang memenuhi kualifikasi silakan melakukan pendaftaran online dibawah ini.
PENDAFTARAN
Demikian informasi lowongan kerja hari ini dari berdasi.com mengenai Lowongan Kerja PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. info lowongan kerja ini kami lansir dari situs lowongan kerja resmi perusahaan. semoga lowongan ini sesuai dengan pekerjaan yang anda impikan.
Info lowongan kerja lainnya Ikuti kami :
1. Instagram : @Loker_terbaru
2. Twitter : @Loker_terbaru

Subscribe to receive free email updates: